Saturday, January 9, 2010

Progamming Project Praktikum Pemograman Berorientasi Objek : Sistem Transaksi ATM

Pada Praktikum PBO (Pemograman berorientasi objek) semester ini Kelompok saya yang terdiri dari Rio Dede dan Andi Nurilma Putri mendapatkan Judul Sistem Transaksi ATM dengan menggunakan Bahasa Pemograman Java.



PENDAHULUAN : Latar Belakang


Dengan perkembangan yang begitu cepat, mengakibatkan kebanyakan orang tidak mampu lepas dari mesin yang bernama ATM untuk mempermudah masyarakat yang selalu menghadapi kejadian yang tidak terduga. Saat ini telah banyak bank yang menyediakan fasilitas ini, karena adanya fasilitas ini nasabah dapat dengan mudah bertransaksi dimana saja tanpa harus ke banknya langsung.



Fasilitas memungkinkan nasabah bertransaksi menjadi salah satu pertimbangan untuk menentukan bank mana yang dipilih guna menyimpan dana mereka. Apalagi di era yang sibuk ini nasabah memerlukan bank yang mampu melayani kebutuhan mereka melakukan transaksi secepat mungkin dari berbagai tempat.

Hampir semua bank di Indonesia memiliki automatic teller machine (atm). Bank juga sudah mewajibkan nasabahnya memiliki kartu atm, terlepas dari kartu atm itu di gunakan atau tidak. Atm saat ini menjadi salah satu sistem ransaksi secara real time yang sangat membantu para nasabah dalam bertransaksi. Saat ini fungsi atm mampu menggantikan fungsi uang sebagai alat pembayaran. Melalui atm, nasabah antara lain bisa membayar rekening listrik, pajak bumi dan bangunan.

Meningkatnya jumlah pengguna atm tak lepas dari makin banyaknya jumlah atm dan makin banyaknya perbankan yang memilih bergabung dalam jaringan atm di indonesia saat ini.
METODOLOGI : Analisis Program

Program ini menggunakan suatu sistem yang dinamis, dimana terdiri dari tiga aktor, yakni Operator, user dan bank itu sendiri yang kemudian dapat berinteraksi langsung dengan program aplikasi. Operator adalah aktor yang menghidupkan mesin ATM dan membirikan inputan batas jumlah penarikan.
User dapat memilih operasi yang diinginkan, kemudian memasukkan nilai untuk memulai sistem ini. Nilai yang dimasukkan oleh user berupa angka, sehingga apabila user salah memasukan inputan, program akan menampilkan pesan error. User dapat melihat sisa saldo yang dimiliki saat proses penarikan selesai dijalankan

Program ini memuat beberapa konsep PBO, antara lain:

1. Inheritance : pewarisan, digunakan untuk menciptakan kelas baru dari satu atau lebih kelas yang sudah ada.
2. Overriding : proses mendefinisikan ulang method yang sama dengan method dari superclass
3. Overloading : penulisan beberapa fungsi ( dua atau lebih ) yang memiliki nama yang sama.
4. Enkapsulasi : private Modifier
5. Error handling : penanganan error dengan menggunakan try-catch Exception.
6. Exception : suatu objek yang dibuat pada saat program mengalami suatu kondisi yang tidak wajar.
7. GUI layuot Coding
Berikut Printscreen tampilan Awal ATM :

Sistem Transaksi Atm -Java Programming-OOP
Sistem Transaksi Atm - Tampilan Awal Program ketika dibuka

V
Sistem Transaksi Atm - Operator Panel ketika memasukan jumlah batas penarikan

Sistem Transaksi Atm -  User memasukan PIN
Sistem Transaksi Atm - User memasukan Kartu ATM

Sistem Transaksi Atm -  Simulasi User memasukan Kartu ATM
Sistem Transaksi Atm - Simulasi User memasukan Kartu ATM

Sistem Transaksi Atm -  User memasukan PIN ATM
Sistem Transaksi Atm - User memasukan PIN ATM

Java Programming - Sistem transaksi ATM - User memasukan PIN
Sistem transaksi ATM - Menu menu ATM


Java Programming - Sistem transaksi ATM - Menu Penarikan ATM
Java Programming - Sistem transaksi ATM - Menu Penarikan ATM

 Sistem Transaksi ATM - Menu Penarikan Jumlah Uang
Sistem Transaksi ATM - Menu Penarikan Jumlah Uang

 Sistem Transaksi ATM - Konfirmasi apakah user akan melanjutkan transaksi
Sistem Transaksi ATM - Konfirmasi apakah user akan melanjutkan transaksi

 Sistem Transaksi ATM -  Cetakan Sturk Pada Panel Samping Kanan
Sistem Transaksi ATM - Cetakan Sturk Pada Panel Samping Kanan

 Sistem Transaksi ATM - Klik Eject Kartu ATM simulasi mengeluarkan kartu atm
Sistem Transaksi ATM - Klik Eject Kartu ATM simulasi mengeluarkan kartu atm

 Sistem Transaksi ATM - Tampilan Setelah mengeluarkan kartu ATM , dengan mengklilk pengambilan Struk
Sistem Transaksi ATM - Tampilan Setelah mengeluarkan kartu ATM , dengan mengklilk pengambilan Struk
Untuk mendowload file compilernya klik disini
NB : Agar program bisa berjalan Aplikasi Java harus terinstal di komputer anda.

Thanks To :

No comments:

Labels

3D (2) Add new tag (1) Adventure (22) Agen Elpiji (2) AI (1) Akses (1) Alam (3) anggrek (1) Animasi (2) Apache (1) Argopuro (1) Aritmatika (1) Asal Usul (1) Asisten (3) Askes (1) ATM (1) Bahaya (1) Band (1) Bandung (1) Baseball (1) Berita Sijunjung (13) BKMN (1) Blender (2) Blog (8) Blog Kompetisi (1) Blog Kontes (2) Blog Tutorial (5) Blog Tuturial (1) Blog UII (5) Blogger (1) Bom (1) Bumi ku (10) Caleg (1) Candi (2) Catatan Perjalanan Pendakian (9) Cerita (1) CMS (2) Contoh CV (1) Cv (2) Daerah (1) Daftar Isi (1) Danau (1) Database (1) Design (1) Document (1) DPC (1) DPRD Sijunjung (1) DPW (1) Dream Theater (1) Earth (1) ebook (1) Elpiji (1) Energi (1) Event (2) Expedition (1) Facebook (7) Facebook Lite (1) Film (1) FTI (4) Gizi (1) Grafika Komputer (2) Gunung (7) Gunung Argopuro (1) Gunung Lawu (2) Gunung Merapi (1) Gunung Sindoro (2) Hadiah (1) Hotel (1) Inbapala (2) Indonesia (5) Info (4) Informatika (8) Informatika Uii 2008 (26) International (1) internet (1) ISP (1) Jakarta (1) Jambore (2) Jambu lipo (1) Jamkesmas (1) jaringan Komputer (1) Java (1) Java Programming (2) Jawa (2) Jejak Petualang (2) JP (2) JPI (3) Judul Judul Skripsi (1) Jump break (1) Kaba dari Sijunjung (39) Kabupaten Sijunjung (8) Kacang Ijo (1) Kalender Akademik (1) Kampus Idaman (2) Kantor (4) karet (1) Kawah Putih (1) Kec Lubuk tarok (1) Kecerdasan Buatan (2) kemiskinan (2) Kerajaan (1) Kerajaan Jambu Lipo (1) Keras (1) Kerja (4) Kerja Keras Adalah energi kita (2) Kesehatan (1) Key in (1) KHS (1) Kiprah (1) Kita (1) Kompetisi (1) komputer (1) Konsumsi (1) Kontes (2) kuliah (9) Kuningan (1) Lab. Sirkel (1) LAMPP (1) Lingkugnan (1) Lingkungan (4) Linux (4) Lomba (1) Lomba Blog (1) Lomba blog UII (1) Lowongan (1) Lubuk Tarok (1) Manusia (1) Membuat CV (1) Merapi (1) Miasma (1) Mongol (1) Mountainering (7) Muncak Bareng (1) Music (2) Music Qu (2) My Room (2) My Scull (4) MySQL (1) Nagari (1) Negri Qu (2) News (4) Ngalau (1) Office (3) OOP (1) Oracle (1) PAC (1) Pameran (1) Pantai (1) PBO (1) Pecinta alam (1) Pekerjaaan (1) Pekerjaan (3) Pembangunan (2) pemilu (1) Pemograman (7) Pemograman Berorientasi Objek (4) Pemograman Web (4) Pemogramman Berorientasi Objek (1) Pendakian (6) Pendidikan (1) Pengahargaan (1) Pengghargaan (3) Penghargaan (2) Pepmograman (1) Perekonomian (1) Perguruan Tinggi (2) Pertamina (1) Petualang (2) PNPM-MP (1) Praktikum (3) Programmer (4) Project (2) Pulau (1) Pulau Sempu (1) Rafting (2) Rakyat Miskin (1) Read More (2) Referensi Skripsi (1) Rekrutmen (3) Review (1) Riwayat Hidup (1) Rolling Stones (1) Room (2) Samsung Led TV (3) Samsung TV (2) Scriptmedia (5) Segara anakan (1) Sejarah (4) Sekolah (1) Semester 4 (1) Semester IV (2) Sempu (1) Seni (1) SEO (2) Server (1) Server. (1) Sijunjung (24) Sindoro (1) Sirkel (1) Sistem (1) Sistem Operasi (2) Sistem Transaksi ATM (1) Skripsi (1) SMA (3) SMA 1 Sijunjung (2) SMAN 1 Sijunjung (2) Sniper (2) SO (1) Style (1) Suku (1) Surat (1) Surat Lamaran (1) Susu (1) Tamparungo (1) Tanaman Hias (7) Tanaman Langka (1) Tema (1) Temanggung (1) Themes (1) Tips (15) Trans 7 (1) Trik (3) Tugas (2) Tutorial (25) Tutorial blog (6) Twitter (1) Ubuntu (3) Uii (16) Unisys (1) Universitas Islam Indonesia (6) vanda sumatrana (1) Wanusa (1) Web (3) WEB 2009 (1) Website (9) Website Sijunjung (1) Widget (1) Wiki (1) Wisata (4) Wisata jumprit (1) Wisata Religi (1) Wordpress (6) Work (1) XAMPP (1)